Tag: Petani Muda
GIANYAR, NusaBali - Yayasan Green School Bali menyelenggarakan Workshop for Next Generation Farmers di Bambu Indah Resort, Desa Sayan, Kecamatan Ubud, Gianyar, Jumat (13/12).
TABANAN, NusaBali - Desa Tengkudak, Kecamatan Penebel, Tabanan, mulai mengembangkan madu kele-kele melalui petani muda I Nyoman Suianta. Dia berencana membuat wisata Amertha Taman Madu Restu Trigona.
GIANYAR, NusaBali - Petani dan nelayan andalan di seluruh Bali memamerkan produk unggulan mereka di Pekan Daerah (PEDA) Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) di jaba sisi Pura Samuantiga, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar.
TABANAN, NusaBali - Serangkaian HUT ke-530 Kota Tabanan, Pemkab Tabanan menggelar bimbingan teknis (bimtek) pertanian ramah lingkungan, Senin (20/11). Menariknya bimtek di Gedung Kesenian I Ketut Maria melibatkan 150 orang petani muda milenial yang sudah dibina di masing-masing kecamatan.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.